Menjelang Hari Raya Idul Adha 2023, Badan Pangan Nasional (Bapanas) melalui Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maluku Tengah (Malteng) menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) di Kabupaten Malteng, Senin (26/06/2023).
Belasan jurnalis yang terhimpun dalam Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Cabang Maluku Tengah (Malteng) ikut terlibat Lomba Eksebisi Menembak yang digelar Polres Malteng di Lapangan Tembak Teratai Batalyon B Satuan Pelopor Amahai, Kamis (22/06/2023).
PT PLN (Persero) melalui berkolaborasi dengan Desamind menggelar “Babar Kalesang” dengan tajuk “Pendampingan Penerapan Computational Thinking dan Computer Science Unplugged” di SMA Negeri 5 Maluku Barat Daya (MBD).
Untuk mempercepat penanganan infrastruktur di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), sejumlah pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) menemui 3 balai di Kota Ambon yakni Balai Prasarana Permukiman Wilayah (BPPW), Balai Wilayah Sungai (BWS) dan Balai Penyediaan Perumahan (B2P) Maluku.
Desa Rukun Jaya dan Desa Jembatan Basah, Kecamatan Bula Barat, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) telah ditetapkan menjadi lokasi penanganan akses reforma agraria.
DPRD Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) mendesak Pemerintah Kabupaten (Pemkab) SBT untuk segera menghentikan aktifitas Balai Latihan Kerja (BLK) di kabupaten tersebut.
Sebanyak 72 siswa Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Maluku Tengah yang terdiri dari 34 laki-laki dan 38 perempuan mengikuti acara Wisuda Tahfidz Qur’an di Baileo Soekarno Kota Masohi, Senin (19/06/2023).
Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Maluku Tengah menggelar Wisuda Tahfidz Qur’an Angkatan ke-IV pada, Senin (19/06/2023) di Baileo Soekarno Masohi.
DPRD Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) merasa geram atas sikap Pemerintah Kabupaten (Pemkab) SBT yang terkesan secara sepihak melakukan penandatangan perjanjian kerjasama pengelolaan Participating interest (PI) 10% Migas Bula.
Brigade Infanteri (Brigif) 27/Nusa Ina menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke- 5 yang dilangsungkan di Markas Komando Brigif, Kota Masohi, Minggu (18/6/2023).