
Bangun SDM Unggul, Bupati Zulkarnain Ikut Retreat Diskusi Bersama Menko Pratikno
Bupati Maluku Tengah (Malteng) Zulkarnain Awat Amir mengikuti sesi diskusi yang disampaikannya oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Pratikno, di Akademi Militer Magelang, Selasa (25/02/2035).