Bila dilihat dari keterwakilan wilayah dan beberapa faktor pendukung lainnya, maka pasangan calon (Paslon) Nomor 4, Zulkarnain Awat Amir – Mario Lawalatta, menjadi salah satu paslon yang berpeluang meraih kemenangan itu.
Abdullah Vanath memang menjadi magnet, lantaran banyak hal yang melekat padanya. Mulai dari sejarah kehadirannya di panggung politik lokal hingga manuver-nya yang selalu ‘mengharubiru’ di ranah kontestasi politik.
Segelintir publik di Maluku memiliki ekspetasi agar Presiden RI terpilih Prabowo Subianto memanggil putra-putri terbaik Maluku dikediamannya di Jalan Kertanegara IV, Jakarta Selatan sebagai calon Menteri di kabinetnya mendatang.
Akhir pecan ini, tepatnya 20 - 22 September 2024, PKS kembali menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) yang berlangsung selama 3 hari sejak Jumat 20 September 2024 di Hotel Syahid Jakarta.
Dulu di zaman kegelapan, dominasi agama membuat penduduk Eropa menjadi korban ketidak adilan. Mereka memberontak dan memutuskan kolaborasi antara penguasa yang mewakili negara dan gereja yang mewakili agama.
Keberadaan Amat di Timnas Indonesia sepertinya sudah tamat. Bukan hanya soal blunder yang kerap dilakukan. Tepatnya, persaingan di line belakang Timnas Indonesia, menyusul hadirnya beberapa pemain abroad hasil naturalisasi, telah menjadi seleksi yang dapat menyudahi karir Jordi Amat di Timnas Indonesia.
Namanya Keukenhof. Sebuah area dengan luas 32 hektar yang ditumbuhi sekitar 7 juta umbi bunga setiap tahunnya. Disini, mata kita dimanja dengan keindahan lautan bunga tulip berbagai jenis.
Pusat keramaian itu hanya berjarak satu setengah kilo dari rumahku. Di centrum (istilah untuk pusat perbelanjaan di setiap kota di sini) berdiri megah gereja Rooms - Katolik.
Kala itu (antara tahun 1950-1963) juga ada sekitar 12.500 orang Maluku yang merupakan mantan tentara KNIL (dan keluarganya) yang "dikirim pulang" ke Belanda. Kebanyakan dari mereka adalah mantan tentara KNIL (dari Maluku) yang ada di Jawa.
Dominannya kultur ini memaksa mereka menjajal cara pandang Barat kepada masyarakat berbudaya berbeda. Ibarat kewajiban mendapatkan vaksinasi covid. Jika tak mau, dipastikan akan mengalami kesulitan dalam segala hal.