Setahun Lebih Jabat Plt, Sadali Ie Akhirnya Dilantik sebagai Sekda Maluku
Gubernur Maluku Murad Ismail secara resmi melantik Sadali Ie sebagai Sekretaris Daerah [Sekda] definitif, setelah ia diangkat sebagai pelaksana tugas dan pejabat Sekda sejak Juli 2021.