Terkait Biaya Rapid Test, DPRD Desak Pemkot Segera Gelar Rapat
Komisi I Dewan Pimpinan Rakyat Daerah (DPRD), mendesak Pemerintah Kota dan Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Ambon, bersikap tegas dan segera menggelar rapat untuk menetapkan biaya rapid test, di sejumlah Rumah Sakit yang ada di wilayah setempat.