Telkom : Butuh Waktu Sebulan Perbaiki Kabel Laut Indihome-Telkomsel
Upaya memperbaiki kabel bawah laut Jasuka (Jawa, Sumatera, Kalimantan) yang berpengaruh pada koneksi internet Indihome dan Telkomsel terus dilakukan. Telkom Group menjelaskan proses perbaikan itu membutuhkan waktu selama 1 bulan.