Tag: air bersih

Gubernur Akan Gandeng Kementerian ESDM Bangun Fasilitas Air Bersih di Maluku

BERITABETA.COM, Ambon –  Gubernur Maluku, Irjen Pol. (Purn) Drs. Murad Ismail bertekad membangun fasilitas air bersih bagi masyarakat Maluku dengan memanfaatkan program “Air Bersih Siap Minum” dari Kementerian Energi dan Sumberdaya Mineral (ESDM). Kepada para Bunda PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini), Gubernur mengajak kerjasamanya untuk ikut mengidentifikasi kebutuhan air bersih di daerahnya. “Saya sudah bicara […]