Evaluasi APBD 2024, DPRD Maluku Bahas Dampak Puting Beliung di Kabupaten SBT
Komisi IV DPRD Provinsi Maluku menggelar rapat dengan seluruh pimpinan OPD dalam rangka evaluasi realisasi APBD tahun anggaran 2024 yang berlangsung di ruang rapat komisi IV kantor DPRD provinsi Maluku, Kamis(19/12/2024).