
Gegara Hutang, ASN Kesbangpol Malra Dibacok Seorang Ibu
Berawal dari masalah hutang yang tidak dilunasi, seorang pedagang Juarni (35) yang menempati kios di kawasan Desa Fiditan, Kecamatan Dullah Utara, Kota Tual, nekat membacok pemilik kios, Sofyan Rahakbauw (40).