
KM Eno Karang Terbakar di Pulau Tabarfena, 98 Penumpang Selamat
Kapal Motor (KM) Eno Karang dilaporkan terbakar di sekitar Pulau Tabarfena, Aru Selatan, Maluku, Jumat (30/9/2020) sekitar pukul 12:00 WIT.
Kapal Motor (KM) Eno Karang dilaporkan terbakar di sekitar Pulau Tabarfena, Aru Selatan, Maluku, Jumat (30/9/2020) sekitar pukul 12:00 WIT.