Tag: Minat Baca

Dorong Melek Baca, Lapas Namlea Bina Literasi Warga Binaan

Selain rutin melaksanakan kegiatan pembinaan kepribadian melalui kegiatan kerohanian setiap selasa, kamis, dan, jumat, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Namlea juga memberikan ruang bagi warga binaan dalam mengakses ilmu pengetahuan dengan pembinaan literasi yang dilaksanakan  setiap hari di perpustakaan Lapas Namlea, Selasa (7/10).

Kunjungan ke Perpustakaan Maluku Dibatasi di Masa Pandemi

Kunjungan pembaca ke Perpustakaan Provinsi Maluku menurun drastis di masa pandemic Covid-19. Penurunan ini disebabkan adanya kebijakan yang diterapkan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Provinsi Maluku sebagai upaya menghindari kerumunan di masa pandemic Covid-19.