
Manoarfa Restui Dali Jadi Wakil Ketua DPRD Buru
BERITABETA.COM, Namlea – Pelaksana Tugas (Plt) Ketum Dewan Pimpinan Pusat Partai Persatuan Pembangunan (DPP PPP), H. Soarso Manoarfa, merestui politisi muda PPP di Kabupaten Buru, Dali Fahrul Syarifuddin, S.Kom untuk menjadi Wakil Ketua DPRD Buru periode 2019-2024. Dengan penunjukan Dali ini, maka kini tercatat akan ada dua jebolan Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar yang berada […]