Rubrik: Info Sehat

Persentase Kasus Stunting di Maluku Tersisa 28,70 Persen

Provinsi Maluku berhasil menekan laju kasus stunting di Maluku. Selama dua tahun kasus stunting atau kekerdilan di daerah ini berhasil diturunkan sebanyak hingga tersisa 28,70 persen dari 30,88 persen di tahun 2019. Hingga akhir tahun 2021 jumlah penurunan mencapai 2,18 persen.

Beda Flu Biasa dan Omicron, Simak Gejalanya

Pertama kali ditemukan di Afrika Selatan pada November 2021 lalu, varian Omicron Covid-19 kini telah menyebar di banyak negara. Para ilmuwan menyebut varian Omicron lebih mudah menular dan lebih kebal terhadap vaksin.