
JPU Minta Hakim Vonis Dua Terdakwa Dugaan Korupsi Jembatan Koijabai Aru Selama 6 Tahun Penjara
Terdakwa Salmon Gainau dan Daud Anthon Ubwarin terbukti melakukan tindak pidana atau pelanggaran hukum dalam proyek pembangunan jembatan penghubung Desa Koijabi dan Balatan.