Resmi Kantongi NIB, Pemkot Ambon akan Fasilitasi Perizinan 260 Pelaku UMKM
Sebanyak 260 pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di Kota Ambon, Maluku, resmi mengantongi Nomor Induk Berusaha (NIB) dari Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon.
Sebanyak 260 pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di Kota Ambon, Maluku, resmi mengantongi Nomor Induk Berusaha (NIB) dari Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon.
Sebagai upaya untuk mendorong Usaha Mikro dan Kecil [UMK] di Kota Ambon terus tumbuh, Pemerintah Kota [Pemkot] Ambon bakal menerbitkan sebanyak 1000 Nomor Induk Berusaha [NIB] bagi pelaku usaha di kota itu.