
Terjaring Razia, Pelanggar Lalu Lintas Disanksi Ikut Vaksinasi Covid-19
Sejumlah pengendara yang terjaring razia di Jalan Slamet Riyadi, Kota Ambon disanksi dengan mengikuti vaksinasi Covid-19 di Tribun Lapangan Merdeka Ambon.
Sejumlah pengendara yang terjaring razia di Jalan Slamet Riyadi, Kota Ambon disanksi dengan mengikuti vaksinasi Covid-19 di Tribun Lapangan Merdeka Ambon.
Hari kedua Operasi Patuh Siwalima 2021 kembali diwarnai dengan aksi sosial yang dilakukan personil lalulintas Direktorat Lalulintas (Ditlantas) Polda Maluku, Selasa (21/9/2021).
Jelang pelaksanaan Operasi Patuh Siwalima Tahun 2021, Polresta Pulau Ambon dan Pulau-pulau Lease menggelar Latihan Pra Operasi (Latpra Ops) yang dilaksanakan di Aula Prima Polresta Ambon, Jumat (17/9/21) siang.