Jadi Petani Pala, Mantan Bupati SBT Ini dalam Sebulan Hasilkan 1 Ton Pala Kering
Dari sekian foto yang ditampilkan, salah satu foto candid-nya menjadi perhatian netizen, karena memperlihatkan mantan pejabat itu sedang sibuk menguliti fuli (bung apala) dari cangkang pala.