Kota Ambon berhasil memperoleh Indeks Smart City 3.10 setelah dilakukan evaluasi Smart City tahap 2 tahun 2024. Dimana, Indeks Smart City tahun 2024 mengalami peningkatan 0,23 dari hasil sebelumnya 2,87.
Ratusan aktivis yang tergabung dari berbagai organisasi kemahasiswaa dan kepemudaan di Provinsi Maluku menggelar aksi demonstrasi di depan Kantor Polda Maluku, Tantui, Kecamatan Sirimau, Kota Ambon pada Senin (23/12/2024).
Dalam rangka menyambut suka cita Natal, Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Maluku menggelar Ibadah dan Perayaan Natal Tahun 2024.
Menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia melakukan kunjungan kerjanya di Provinsi Maluku.
Penjabat Wali Kota Ambon Dominggus N. Kaya mengungkapkan salah satu komoditi yang dilaporkan bakal menjadi kendala dan memicu terjadinya inflasi jelang perayaan Natal dan Tahu Baru (Nataru) adalah bawang merah.
Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Ambon menggelar pasar murah di Negeri Hative Besar, Kecamatan Teluk Ambon, Rabu (11/12/2024).
Memasuki momentum perayaan Natal 2024, PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Maluku dan Maluku Utara (UIW MMU) menggelar Christmas E-Lifes (Electrifying Lifestyle) 3 di Kota Ambon.
Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon melalui Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Ambon, melakukan lelang pengelolaan parkir di 35 titik melalui pihak ketiga pada 2025.
Penjabat Wali Kota Ambon Dominggus Kaya menghimbau masyarakat kota Ambon, untuk menjaga keamanan dan ketertiban bersama di masing-masing wilayah jelang Pilkada Serentak tahun 2024.
Pemerintah Kota (Pemkot) melalui Dinas Sosial mengusulkan ke DPRD kota setempat pembentukan peraturan daerah (Perda) tentang penanganan anak jalanan, gelandangan dan pengemis.