
Aziz Hentihu Beri Apresiasi Terhadap Pengawasan Ketat di Bandara Namniwel
Anggota DPRD Provinsi Maluku, Aziz Hentihu menyampaikan apresiasinya terhadap kinerja Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buru yang menerapkan protokol pengawasan di pintu masuk Bandara Namniwel.