
Jumlah Posyandu di SBT Capai 245, Sebagian Besar Belum Miliki Gedung
Jumlah Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) mencapai 245.
Jumlah Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) mencapai 245.
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Kelompok Kerja Operasional Pos Pelayanan Terpadu (Pokjanal Posyandu) di Aula Hotel Surya, Kota Bula, Jumat (24/1/2025).