Kasus dugaan tindak pidana penghinaan yang dilaporkan Rustam Fadly Tukuboya, anggota DPRD Kabupaten Buru, dengan tersangka Ramli Umasugi, mantan Bupati Buru, dihentikan Polda Maluku.
Seorang pemuda asal Kecamatan Kiandarat, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) bernama Saleh Keluan resmi diadukan ke kantor Kepolisiaan Resor (Polres) SBT, Rabu (18/8/2021).
Kasus pencemara nama baik dengan pelaku John Solmeda digelar di Pengadilan Negeri Saumlaki. Terdakwa terlilit masalah hukum karena diduga melakukan pencemaran nama baik terhadap korban Bupati Kepulauan Tanimbar, Petrus Fatlolon, SH, MH.
Kasus perseturuan antara Bupati Buru Ramli Ibrahim Umasugi dengan anggota DPRD Kabupaten Buru M. Rustam Fadly Tukuboya, akhirnya berlabu di Polda Maluku.
Postingan tersebut sangat merugikan dan menurunkan kehormatan jabatan dan pemerintahan Gubernur Maluku Murad Ismail.
Kuasa Hukum Halid Tasalisa, M. Taib Warhangan, SH.MH dalam siaran persnya di Namlea, Selasa malam (26/5/2020) mengatakan, kleinnya sudah mengantongi sejumlah bukti-bukti yang diduga kuat mengarah kepada oknum berinisial HM, salah satu pemuda di Kecamatan Waplau.