Untuk meneingkatkan mutu pendidikan di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) Republik Indonesia (RI) dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) SBT teken Memorandum of Understanding (MoU) atau nota kesepahaman.
Terungkapnya dugaan pembangunan talud penahan ombak di lokasi pantai Gumumae Desa Sesar, Kecamatan Bula, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) dengan mengeruk material pasir di lokasi wisata tersebut makin menguat terjadi.
Dalam usianya ke-18, Universitas Iqra Buru (Uniqbu) di bawa naungan Yayasan Muslim Buru menorehkan prestasi sebagai salah satu perguruan tinggi swasta terbaik di Maluku sejak tahun 2020 lalu.
Puluhan supir angkutan kota (angkot) di Kota Bula, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) mendatangi Kantor DPRD SBT menyampaikan keluhkan terkait kelangkaan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis premium di pasaran.
Pemerintah Kabupaten Maluku Tengah (Malteng) diminta untuk memperbanyak jalur evakuasi di Desa Tehoru sebagai upaya mempermudah warga melakukan evakuasi mandiri jika terjadi gempa dan disertai tsunami.
Selain diduga asal-asalan, ternyata pembangunan talud itu menggunakan material pasir yang dikeruk di lokasi yang sama. Padahal, pembangunan talud itu dimaksudkan untuk menahan abrasi di lokasi wisata yang menjadi ikon daerah tersebut.
Bangunan dan isi kios milik Ahmad Sahupala itu ludes terbakar. Pemilik atau korban juga mengalami luka bakar pada beberapa organ tubuhnya.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seram Bagian Timur (SBT) diminta untuk memperketat penerbitan surat izin bagi perusahaan yang bergerak pada perkebunan dan sejenisnya yang akan beroperasi di kabupaten di wilayah SBT.
Ketua Fraksi PDI-P DPRD Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Abdul Azis Yanlua menyampaikan derita warga Desa Sabuai, Kecamatan Siwalalat dalam rapat Paripurna DPRD SBT, Jumat (3/9/2021).
Sebanyak 194 desa di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Provinsi Maluku sudah menjadi peserta Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan. Jumlah ini tersisa 4 desa yang belum dari total 198 desa.