Rubrik: Lintas Daerah

Sampel Swab 6 Warga Buru Dikirim ke Ambon

Jubir Satgas Covid 19 Kabupaten Buru, Nani Rahim menungkapkan  sampel swab tenggorokan milik enam warga di Kabupaten Buru, termasuk PDP berinitial AS, telah dikirim ke Ambon menggunakan angkutan laut kapal feri, Selama malam (12/5/2020).

KNPI Usul Pemkab Malteng Terapkan PSTD/K

Dalam upaya melindungi masyarakat dan memutus rantai penyebaran Covid-19 di tingkat desa dan kelurahan, Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Maluku Tengah mengusulkan agar Pemerintah Kabupaten Maluku Tengah (Malteng) dapat menerapkan Pembatasan Sosial Tingkat Desa/Kelurahan (PSTD/K).