Bangun Nalar Kritis, Materi Cek Fakta Dinilai Tepat Diterapkan di Sekolah dan Kampus
Materi cek fakta dan literasi media dinilai tepat untuk masuk dalam pengajaran di sekolah dan kampus untuk membangun nalar kritis anak muda. Alasannya, hoaks, kabar bohong dan fitnah marak beredar di masyarakat.