PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Maluku dan Maluku Utara (UIW MMU) melalui PLN UP3 Masohi berhasil pulihkan listrik 100 persen pada penyulang Tamilouw, Kecamatan Tehoru, Kabupaten Maluku Tengah (Malteng).
Sebanyak 581 orang pelaku usaha mikro di Kecamatan Teluti dan Tehoru, Kabupaten Maluku Tengah (Malteng) telah menerima Bantuan Pemerintah bagi Usaha Mikro (BPUM) berupa bantuan modal sebesar Rp. 1.200.000 per orang.
Dari hasil inventarisasi dan validasi data dilakukan secara cepat, sebanyak 102 rumah warga rusak setelah dihantam gempa bumi Magnitude 6,0.
Musyawarah Perencanaan Pembangunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (Musrenbang RKPD) tahun 2022 digelar di Kecamatan Tehoru, Rabu (17/02/2021), dibuka oleh Bupati Kabupaten Maluku Tengah
Selain didampingi Wakil Bupati, kunker ke Kecamatan Tehoru juga melibatkan Ketua Tim Penggerak Program Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Malteng, Amin Ruati Tuasikal dengan menyambangi 10 negeri di Kecamatan Tehoru.