Rubrik: Ekonomi

Gubernur Maluku Raih Kadin Award 2019

Penyerahan anugerah Kadin Awards 2019 kategori Gubernur/Kepala Pemerintahan Provinsi Terbaik, dilakukan oleh Ketua Umum Kadin Indonesia Rosan P. Roeslani, disaksikan Wakil Presiden RI Ma’aruf Amin.

4 Tahun Intervensi Dana Desa di Maluku, Ini Kata Gubernur

Penyaluran Dana Desa (DD) oleh pemerintah pusat sejak tahun 2015 sampai saat ini telah dirasakan dan diserap oleh sebanyak 1.198 desa pada 11 kabupaten/kota di Provinsi Maluku. Total jumlah dana yang disalurkan pun lebih kurang mencapai Rp. 4,1 triliun.