
Kemenkes Bantu Pemkot Ambon 14 Unit Motor Mobilisasi Puskesmas Keliling
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) membantu Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon sebanyak 14 unit motor mobilisasi Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) keliling.
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) membantu Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon sebanyak 14 unit motor mobilisasi Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) keliling.
Sebanyak 23 obat sirup dinyatakan aman untuk dikonsumsi. Jumlah ini merupakan bagian dari 102 jenis obat sirup yang diuji Badan Pengawas Obat dan Makanan RI (BPOM).
Pihaknya tengah menunggu Surat Edaran atau SE Kemenkes RI mengenai penyuntikan vaksin untuk pelajar atau anak SD usia 6 – 11 tahun di Kota Ambon.
Kementerian Kesehatan telah resmi menetapkan tarif tertinggi pemeriksaan Real Time Polymerase Chain Reaction (RT-PCR) sebesar Rp 275 ribu untuk Jawa dan Bali, serta Rp 300 ribu untuk luar Jawa-Bali.
Balai Besar Teknik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit (BTKL-PP) Kelas II Ambon menerima satu unit mobil yang berfunsi sebagai labolatorium mobile (berjalan) dari Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan RI.
Kebijakan ini tertuang dalam Surat Edaran (SE) Nomor HK.02.01/Menkes/335/2020 tentang Protokol Pencegahan Penularan Corona Virus Disease (Covid-19) di Tempat Kerja Sektor Jasa dan Perdagangan (Area Publik) dalam Mendukung Keberlangsungan Usaha yang dirilis Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto, pada Rabu (20/5/2020).