Penjabat (Pj) Walikota Ambon, Dominggus N. Kaya mengingatkan kepada pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Kuasa Pengguna Anggaran (KPA), Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dan bendahara untuk segera menyiapakan seluruh Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) dengan baik.
Pemerintahan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Seram Bagian Timur [SBT] Abdul Mukti Keliobas - Idris Rumalutur berhasil menghantarkan Kabupaten SBT meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian [WTP] terhadap pemeriksaan laporan keuangan Pemerintah Daerah [Pemda] tahun anggaran 2022.
Pemerintah Provinsi (Maluku) kembali meraih opini wajar tanpa pengecualian (WTP) atas laporan keuangan tahun anggaran 2022.
Pemerintah Provinsi [Pemprov] Maluku kembali menerima opini Wajar Tanpa Pengecualian [ WTP] atas hasil pengelolaan keuangan dari Badan Pemeriksa Keuangan [BPK] RI.
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Maluku kembali mengukir prestasi dengan meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI, Perwakilan Maluku terhadap Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Provinsi Maluku Tahun Anggaran 2020.
Pemkot Tual di bawah pimpinan Walikota Adam Rahayaan, S.Ag dan Wakil Walikota Tual, Usman Tamnge, SH menunjukan prestasi barunya sebagai daerah kota/kabupaten pertama di Maluku yang lebih awal merampungkan APBD tahun 2020