Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maluku Tengah (Malteng), menyambut baik dan memberikan apresiasi atas terselenggaranya kegiatan program Komunitas Belajar yang berlangsung di Kabupaten Malteng.
Pejabat Bupati Maluku Tengah (Malteng) Rakib Sahubawa mengatakan Maluku Tengah memiliki potensi besar sebagai Jendela Indonesia Timur.
Menjadi kota tertua di Pulau Seram, kota ini terus berbena diri menjadi kota indah nan asri. Usianya pun sudah terbilang tua, 67 tahun. Di Hari Ulang Tahun (HUT) yang ke-67 tahun ini Masohi pun terus diimpikan menjadi ‘Jendela Indonesia Timur’.
Penjabat Bupati Maluku Tengah (Malteng), Rakib Sahubawa mengatakan partisipasi aktif masyarakat dalam momen pemilihan kepala daerah (Pilkada) menunjukkan kedewasaan dalam berdemokrasi.
Sebanyak 149 Jemaah Calon Haji (JCH) asal Maluku Tengah (Malteng) yang masuk dalam kloter 30 dilepas oleh Pejabat Bupati Maluku Tengah (Malteng) Rakib Sahubawa di Gedung Islamic Center Masohi pada Sabtu (01/06/2024).
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maluku Tengah (Malteng) melakukan intervensi pasar dengan menggelar pangan murah untuk membantu masyrakat menjelang lebaran Idul Fitri 1445 Hijiriah.
Sejumlah majelis Ta’lim di Kota Masohi menggelar buka puasa bersama Penjabat (Pj) Bupati Maluku Tengah (Malteng) di Baeleo Soekarno Kota Masohi, Sabtu (23/3/2024).
Pejabat (Pj) Bupati Maluku Tengah (Malteng) Rakib Sahubawa meminta Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkup Pemkab Malteng agar merumuskan kebijakan dalam program strategis untuk memacu percepatan pembangunan infrastruktur.
Pejabat Bupati Maluku Tengah, Rakib Sahubawa menggunakan hak pilihnya pada Pemilu 2024, di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 010 yang berlokasi di SDN 06 Jalan Cengkeh Kota Masohi pada Rabu (14/02/2024)
Penjabat Bupati Maluku Tengah (Malteng), Rakib Sahubawa menyampaikan 15 prioritas arah pembangunan di Kabupaten Malteng.