KKP Terus Melanjutkan Pembangunan Modeling Rumput Laut di Maluku Tenggara
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memastikan masih akan melanjutkan pembangunan modeling budidaya berbasis kawasan di sejumlah daerah.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memastikan masih akan melanjutkan pembangunan modeling budidaya berbasis kawasan di sejumlah daerah.
PT PLN (Persero) kembali mencetak kinerja terbaik dengan mampu berkontribusi dengan menyetor dividen bagi negara sebesar Rp3,09 triliun atau mencapai satu setengah kali dari target yang ditetapkan.
Bupati Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Abdul Mukti Keliobas menegaskan, kebijakan penanggulangan kemiskinan butuh keterlibatan semua pihak selaku pemangku kepentingan.
PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Maluku dan Maluku Utara (UIW MMU) meluncurkan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SKPLU) berkapasitas 7 kilo Watt (kW) di Ambon City Center (ACC), pada Senin (15/7/2024).
Terhitung dari 7 Februari 2024 hingga saat ini sudah dua tahun lebih program tol laut dijalankan di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Provinsi Maluku.
Pendapatan pajak dan retribusi Kota Ambon pada triwulan kedua telah melampaui target.
Warga Kota Ambon sangat antusias berbelanja bahan kebutuhan pokok pada Gerakan Pangan Murah yang digelar Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon di Pelabuhan Enrico, jalan Pantai Mardika, Kamis (11/7/2024).
Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) terus berupaya untuk memenuhi kebutuhan bibit dan peralatan bagi petani di Desa Jembatan Basah, Kecamatan Bula Barat.
Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon berencana pada Kamis besok akan menggelar gerakan pangan murah untuk menjaga stabilisasi pasokan dan harga pangan bagi masyarakat.
Perairan Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Provinsi Maluku menjadi salah satu lokus survey umum seismik 2D wilayah Seram yang dilakukan PT. TGS Geophysical Indonesia.