Puluhan aparat TNI yang diterjunkan Kodim 1502/Masohi mulai membangun sebanyak 30 unit rumah tidak layak huni dan jalan tani sepanjang 2 KM bersama warga di Desa Sariputi, Trans UPT Seti Bakti dan Dusun Mulumet, Kecamatan Seram Utara Timur Kobi, Kabupaten Maluku Tengah (Malteng).
Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) 2021-2026 diharapkan harus mampu menjawab segala bentuk permasalahan ekonomi dan ketimpangan pembangunan yang saat ini dirasakan masyarakat.
Dalam rangka penyusunan Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) tahun 2021-2026, Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkup Pemerintah Daerah (Pemda) SBT diminta serius dan proaktif.
Anggota DPRD Provinsi Maluku, Hatta Hehanussa menggelar reses di Daerah Pemilihan (Dapil) Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB). Reses kali ini berbeda dari sebelum-sebelumnya, Politisi Partai Hati Nurasi Rakyat (Hanura) itu mengaku, pemberdayaan di kalangan generasi muda menjadi program utamanya dalam agenda reses.
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) menggelar konsultasi publik, sebagai upaya untuk memboboti penyusunan Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) SBT 2021-2026.
Komando Rayon Militer (Koramil) Bula Kodim 1502-09 Masohi membangun walang belajar di Dusun Nif, Desa Dawang, Kecamatan Teluk Waru, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT).
Kejaksaan Negeri (Kejari) Seram Bagian Timur (SBT) diingatkan untuk serius dalam menangani kasus talud penahan abrasi pantai wisata Gumumae, Desa Sesar, Kecamatan Bula.
Komando Distrik Militer (Kodim) 1502 Masohi menjalin sinergitas bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maluku Tengah (Malteng) menjalankan Program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-112.
Sebanyak 25 orang anak buah kapal (ABK) KM. Hentri yang hilang pasca kapal terbakar pada 3 September 2021 di antara perairan Kepulauan Tanimbar Kei, Kabupaten Maluku Tenggara dengan perairan Kepulauan Yamdena, Kabupaten Kepulauan Tanimbar hingga kini belum ditemukan.
Sejumlah tokoh masyarakat dan Saniri di Negeri Seith, Kecamatan Leihitu, Kabupaten Maluku Tengah menggelar aksi bungkam di depan Balai Desa Seith, sebagai bentuk protes atas kebijakan penetapan raja yang dilakukan Bupati Maluku Tengah, Senin (13/9/2021) siang.