
Bupati Malteng Gelontorkan Sejumlah Bantuan di Seram Utara Seti
Bupati Maluku Tengah (Malteng) Tuasikal Abua menggelontorkan sejumlah bantuan kepada masyarakat di Kecamatan Seram Utara Seti dalam kunjungan kerjanya, Senin (11/10/2021).
Bupati Maluku Tengah (Malteng) Tuasikal Abua menggelontorkan sejumlah bantuan kepada masyarakat di Kecamatan Seram Utara Seti dalam kunjungan kerjanya, Senin (11/10/2021).
Puluhan aparat TNI yang diterjunkan Kodim 1502/Masohi mulai membangun sebanyak 30 unit rumah tidak layak huni dan jalan tani sepanjang 2 KM bersama warga di Desa Sariputi, Trans UPT Seti Bakti dan Dusun Mulumet, Kecamatan Seram Utara Timur Kobi, Kabupaten Maluku Tengah (Malteng).
DBH untuk Pemerintahan Negeri Maneo senilai Rp2.300.000,- sedangkan DBH Negeri Kobi senilai Rp 2.289.816.392. Jumlah DBH ini, berdasarkan lahan yang dikelola PT Nusa Ina selama 68 bulan (2015-2020),
berdasarkan sampel yang diambil sebanyak dua kali oleh Dinas Lingkungan Hidup Maluku Tengah lalu diuji pada Balai Laboratorium Kesehatan Provinsi Maluku, terdapat bahan kimia yang melebihi kadar maksimal. Namun bahan kimia tersebut tidak berasal dari limbah kelapa sawit seperti yang sudah beredar di tengah masyarakat. Kejadian itu berasal dari (gejolak) alam.
Seluruh rangkaian penyidikan sudah selesai. Kini menunggu laporan audit BPKP saja. Jika sudah selesai, kami limpahkan (berkas perkara) tersangka ke Penuntut Umum atau tahap I, untuk diteliti terkait kelengkapannya
Pelaku berinisial JT dan rekannya JSP diamankan Polsek Wahai, setelah dilaporkan melakukan pemerasan atau pungutan liar (Pungli) dengan korban Sekretaris Desa (Sekdes), Maneo, Kecamatan Seram Utara Timur Kobi, Kabupaten Maluku Tengah (Malteng).