Jadi Buron Jaksa, Mantan Sekda SBT Akhirnya Diringkus di Waimital
Mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) Jafar Kwairumaratu akhirnya berhasil diringkus Tim Tangkap Burunan (Tabur) Kejati Maluku.
Mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) Jafar Kwairumaratu akhirnya berhasil diringkus Tim Tangkap Burunan (Tabur) Kejati Maluku.
Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku menetapkan mantan mantan Kepala Desa (Kades) Haya, Kecamatan Tehoru, Kabupaten Maluku Tengah, berinisial HW sebagai tersangka dalam kasus korupsi Dana Desa (DD).
Sejumlah pedagang pakaian bekas atau cakar bongkar yang menempati sejumlah lapak di Pasar Mardika, Ambon menyampaikan laporan ke Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku terkait penyalagunaan dana yang dilakukan oleh PT. Makara sebagai pemilik lahan.
Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku melalui Pidana Khusu (Pidsus) kembali membuka penyidikan kasus dugaan korupsi dana hibah Kwarda Gerakan Pramuka Maluku yang disalurkan Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Maluku.
Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Penggugat Korupsi bersama sejumlah guru berdemonstrasi di depan Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku.
Lima orang komisioner KPU Kepulauan Aru ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku terkait kasus dugaan korupsi hibah Pilkada 2020.
Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku membenarkan telah memeriksa Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Jafar Kwairumaratu, dalam upaya pengusutan kasus dugaan korupsi tahun 2021.
Dugaan tindak pidana korupsi anggaran proyek aplikasi simdes.id di Kabupaten Buru Selatan (Bursel) tahun anggaran 2019 kini dibidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku.
Kasus dugaan korupsi yang melilit Badan Usaha Milik Daerah [BUMD] milik Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya [MBD] PT Kalwedo terus berproses di Kejaksaan Tinggi [Kejati] Maluku.
Kejakasaan Tinggi [Kejati] Maluku memastikan saat ini tengah melakukan menyelidiki kasus dugaan korupsi dana hibah dari Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) kepada Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Maluku.