Firli: Tangkap Koruptor adalah Tugas KPK dan Aparatur Penegak Hukum Lainnya
Semangat bela negara perlu terus digelorakan di tengah situasi dan kondisi sosial yang rentan terfragmentasi, dan berhadapan dengan berbagai ancaman termasuk korupsi.
Semangat bela negara perlu terus digelorakan di tengah situasi dan kondisi sosial yang rentan terfragmentasi, dan berhadapan dengan berbagai ancaman termasuk korupsi.
Mengenai penanganan kasus atau perkara korupsi di negeri ini, sejatinya sudah ada produk hukum yang mengaturnya. Tergantung komitmen serta keseriusan saja dari aparat penegak hukum untuk menjalankannya.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kepolisian Daerah (Polda) Maluku dan Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku menggelar rapat koordinasi (Rakor) terkait Program Pemberantasan Korupsi Terintegrasi di Provinsi Maluku.
Kekecewaan ini berawal dari laporan kedua organisasi ini terkait sebuah pemberitaan yang dinilai hoaks (bohong) yang dilansir salah satu media lokal dan dilaporkan PMKRI dan GMKI.