Pakai Skema Gaji Tunggal, Pemerintah Bakal Hapus Semua Tunjangan PNS
Pemerintah tengah mengkaji kebijakan penerapan skema single salary atau gaji tunggal untuk diterapkan pada reformasi gaji para Aparatur Sipil Negara (ASN).
Pemerintah tengah mengkaji kebijakan penerapan skema single salary atau gaji tunggal untuk diterapkan pada reformasi gaji para Aparatur Sipil Negara (ASN).
Dinas Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Maluku Utara secara resmi meluncurkan (launching) Program Perdana Go Cicil Aja Pajak (Go CAP) yang dilaksanakan oleh Sabtu (9/9/2023).
Deputi I Kantor Staf Presiden, Febry Calvin Tetelepta (FCT) melaksanakan rapat percepatan penyelesaian perizinan BMPP Nusantara I Ambon pada, Jumat (8/9/2023).
Bank Maluku – Maluku Utara (Malut) kembali mengukir prestasi dalam rating 106 Bank Versi Infobank 2023.
Dalam rangka memperingati Hari Pelanggan Nasional (HPN) 2023, PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Maluku dan Maluku Utara (UIW MMU) berkunjung ke sejumlah pelanggan potensial di Kota Ambon, Senin (4/9/2023).
Direktur Utama PT PLN (Persero), Darmawan Prasodjo menegaskan gelaran Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN akan menjadi wajah Indonesia di mata kawasan dan juga dunia.
PT. Bank Maluku dan Maluku Utara ditetapkan sebagai penyumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD) tertinggi di Maluku, untuk kategori BUMD.
PLN Unit Induk Wilayah Maluku dan Maluku Utara (UIW MMU), melalui Hub Usaha Mikro Kecil (Hub UMK) menggelar pelatihan peningkatan kapasitas bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di Ambon, Kamis (24/8/2023).
PT. Bank Maluku Maluku Utara (Malut) selama kurun waktu 5 tahun terakhir mendapatkan nilai Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) berdasarkan hasil audit dari Kantor Akuntan Publik (KAP).
BUMN sektor kelistrikan asal Tanzania, Afrika Timur, Tanzania Electric Supply Co Ltd (TANESCO) mengadopsi transformasi bisnis yang telah dilakukan PT PLN (Persero) selama ini. Hendak melakukan pengembangan serupa di Afrika, TANESCO menyepakati kerja sama bisnis dengan PLN.