Rubrik: Lintas Daerah

Masyarakat Waemite Desak Bupati Buru Copot Andi Sahrul Bugis

Keputusan penolakan ini karena sudah melalui musyawarah bersama antara BPD serta Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Tokoh Pemuda, Tokoh Pendidikan dan Tokoh Adat, sebagaiaman tertuang dalam surat musyawarah BPD Nomor 140/II/05.WMT/I/2021 perihal Pemberhentian Penjabat Sementara Kepala Desa Waemite.

40 Unit Rumah Warga Miskin di Bula Siap Dibedah

Sebanyak 40 unit rumah milik kepala keluarg (KK) kategori miskin di Negeri Bula, Kecamatan Bula, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) akan memperoleh bantuan program Rehab Rumah Keluarga Miskin dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).