Rubrik: Opini

Ketajaman Debat Capres

SELURUH rakyat sedang menantikan acara debat capres dan cawapres yang akan berlaga dalam Pemilu Presiden (Pilpres) 2019. Sebuah keniscayaan, publik menginginkan faktor ketajaman dalam debat pilpres. Tajamnya debat capres, bisa menyemangati bangsa Indonesia yang sedang membutuhkan pemimpin tangguh yang visioner. Pemimpin yang memiliki mimpi besar, penggagas yang hebat, dan pelaksana pembangunan yang gigih. Kepemimpinan nasional […]

Menakar Dampak Kembang Api di Malam Tahun Baru

TAHUN baru 2019 telah  tiba. Ditandai dengan semburan cahaya merona yang meluncur di udara disertai suara letupan besar. Apakah ini pertanda kebahagiaan sejati ataukah hanya kebahagiaan semu yang telah didoktrin kepada kita semua? Tak bisa dipungkiri jika setiap tahunnya malam pergantian tahun selalu dimeriahkan oleh pesta kembang api yang suaranya terdengar di segala penjuru. Sebuah […]

Menyoal Hak Pilih ODGJ

ORANG dengan gangguan jiwa (ODGJ) sering disebut gila oleh masyarakat awam. Padahal sejak diterbitkannya Undang-undang (UU) Kesehatan Jiwa No.18 Tahun 2014, penyebutan gila untuk orang mengalami gangguan jiwa sudah diganti dengan ODGJ. Namun, sampai sekarang kata tersebut belum sepenuhnya digunakan oleh masyarakat dan hanya segelintir orang yang tahu tentang penyebutan tersebut. Memang stigma di masyarakat […]

Bahasa Politik Kita, Netral atau Objektif?

DI tahun politik seperti sekarang ini, sikap netral dan tidak memihak pada pilihan politik tertentu, adalah sesuatu yang agaknya sulit ditemukan. Organisasi-organisasi besar yang bahkan tak mengklaim dukungan politiknya ke pasangan calon presiden tertentu, juga tak menandakan bahwa mereka benar-benar netral. Sebab, pasangan Capres selalu membutuhkan koalisi dukungan bukan hanya dari partai, tetapi juga organisasi-organisasi […]

Menguji Integritas Tim Seleksi Calon Anggota KPU Provinsi

MEMBACA berita di media cetak maupun internet yang sedang mengemuka beberapa hari lalu di Maluku terkait  penghentian sementara proses seleksi calon anggota KPU Maluku periode 2019-2024 oleh KPU RI. Dugaan adanya indikasi maladministrasi berkaitan dengan proses seleksi tersebut karena tahapan yang dilakukan oleh tim seleksi calon anggota KPU Maluku tidak sesuai dengan tahapan yang termaktub […]

Politik Islam dan Masa Depan Demokrasi Indonesia

UNTUK memulai tulisan ini, saya sedikit menyinggung tentang pemahaman politik dalam Islam. Saya terlebih dahulu meminjam bahasanya Yusuf Qardhawi yang ditulis dalam kamus  Al-Kamil, bahwa Politik adalah semua yang berhubungan dengan Pemerintahan dan Pengelolaan masyarakat madani. Pada prinsipnya yang kita ketahui, bahwasanya, istilah politik tidak pernah ada dalam Islam. Akan tetapi, esensi politik ada dalam […]

Inovasi Teknologi, Petaka Petani Pengolah Kopra

KETIKA  horse collar, semacam pelindung dada dan leher pada kuda, diperkenalkan pada abad ke -12, perubahan besar kemudian terjadi di Eropa.  Temuan ini sepertinya menjadi awal terkuburnya pertanian tradisional di Eropa. Berkat alat itu, kuda bisa dipekerjakan tanpa takut tercekik. Jadi, kuda yang diperlengkapi dengan alat ini dapat menarik lebih kuat, lebih cepat, dan lebih […]

Senjakala Medsos dan Kesadaran Generasi Milenial

KITA sungguh mengerti bahwa media sosial (medsos) mensenjakala di kehidupan kita. Tak ada manusia (milenial), yang tak menggenggam gawai atau terjangkit medsos. Ia adalah sabda kehidupan manusia sekarang. Medsos hadir setiap saat, di jalan, di kantor, di kampus, bahkan sejak dalam pikiran. Kita merasa gelisah tanpanya. Tanpa disadari, praktis kita telah mendelegasi banyak hal kepadanya. […]

Masyumi, PBB: Antara Yang Dikatakan Dan Hanya Dirasakan

Para tokoh dan pendahulu di Partai Masyumi memberi contoh indahnya berpolitik. ”Ada yang bisa dikatakan, dan ada yang hanya bisa dirasakan.” Kalimat ini tepat ketika sejak kemarin sampai beberapa hari ke depan, PBB dan Prof. Yusril Ihza Mahendra (YIM) akan menjadi bahan cerita, pro dan kontra. Keputusan YIM menerima tawaran Ketua TKN Jokowi – Ma’ruf […]

Pertalian Sejarah Tradisi Santri dan Kopi

Kopi bukan minuman biasa. Selalu penuh cerita dan budaya. Sangat lekat dengan kaum santri dan ulama. Sebuah komunitas yang  mendalami agama dan dikenal taat ibadah. Bahkan, jauh sebelum budaya ‘ngafe’ dikenal Barat. Melalui santri kopi mendunia. Kok bisa? Kaum santri terbiasa ngopi mulai abad ke-9 H/15 M. Sedangkan Barat baru mengenalnya pada abad ke-17 M. […]