Akademisi di Maluku menganggap ruang terkait pembangunan masyarakat desa seperti yang diamanatkan UU otonomi daerah, belum serius diaplikasikan secara baik oleh para pengambil kebijakan yakni pemerintah kabupaten dan kota.
Apalagi terkait dengan pemberlakuan dasboard monitoring system, dan kewajiban pengisian Data Isian Akreditasi atau DIA, hingga saat ini belum diketahui dan dipahami oleh banyak sekolah/madrasah khususnya di wilayah Maluku.
Muscab serentak partai ‘si biru’ berlambang Bintang Mercy ini berlangsung sejak 22 Februari hingga Rabu, 23 Februari 2022. Hasilnya, 17 nama dinyatakan lolos verifikasi dan ditetapkan sebagai calon ketua DPC.
Progress capaian dan penyaluran DD pada 11 kabupaten dan kota di Provinsi Maluku per 28 Agustus 2021 sudah mencapai 50,04 %.
Angka kesembuhan terbesar berada di wilayah kota Ambon sebanyak 1.988 orang. Lalu Kabupaten Kepulauan Aru 287 orang.