Setelah menerima kabar duka ini, Gubernur Maluku Murad Ismail langsung memerintahkan jajaran Pemerintah atau Pemprov Maluku segera mengurus pemulangan jenazah mendiang Plt Kadispar Maluku tersebut ke Kota Ambon.
Gubernur Maluku Murad Ismail melantik dan memimpin pengambilan sumpah empat pejabat bupati/wali kota di Maluku.
Pedayung asal Maluku, La Memo yang berhasil mempersembahkan medali emas dan perak di SEA Games 2021 Vietnam disambut hangat Gubernur Maluku Murad Ismail di kediamannya, Sabtu (21/5/2022) malam.
Teka-teki siapa saja yang akan ditemptakan sebagai karateker kepala daerah di tiga kabupaten dan satu kota di Provinsi Maluku, terjawab sudah.
Gubernur Maluku, Irjen Pol (Purn) Drs Murad Ismail berharap, generasi muda di daerah dapat terinspirasi dari perjuangan Kapitan Pattimura, dengan menciptakan ide dan gagasan serta melakukan terobosan agar bersama pemerintah daerah bangun daerah ini kearah yang lebih baik.
Kepala Pusat Penerangan atau Kapuspen Kemendagri Benny Irwan menyebut, sebanyak 15 nama calon Penjabat atau Karteker Bupati dan Wali Kota Ambon itu telah diusulkan oleh Gubernur Provinsi Maluku Murad Ismail kepada Kemendagri.
Gubernur Provinsi Maluku Murad Ismal atas nama Pemrintah Provinsi Maluku dalam sambutannya menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Ikatan Pemuda Pelajar Mahasiswa Siri Sori Islam atau IPPMASSI Ambon yang telah melaksanakan lomba MTQ Ke-II tingkat Negeri Siri Sori Islam.
Perseroan Terbatas Kharisma Darma Satria [PT KDS] menyatakan kesiapannya untuk menggarap sejumlah potensi alam [sumber daya alam] yang dimiliki Provinsi Maluku.
Dewan Pimpinan Wilayah [DPW] Partai Persatuan Pembangunan [PPP] Maluku menyampaikan apresiasi dan sambutan positif terhadap kemajuan dan hasil pembangunan di Maluku dibawah kepemimpinan Gubernur Maluku Murad Ismail.
Kepemimpinan Gubernur Maluku Murad Ismail dinilai berhasil. Gubernur Maluku yang biasa disapa MI ini, diapresiasi karena kerja kerasnya selama ini, terutama dalam hal mensejahterakan masyarakat Maluku.