Para nelayan dan pelaku usaha di Provinsi Maluku sangat mendukung modelling Penangkapan Ikan Terukur (PIT) yang diluncurkan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) di Kota Tual dan Kabupaten Kepulauan Aru.
Sebanyak 50 pelaku usaha Industri Kecil Menengah [IKM] dan Usaha Mikro Kecil dan Menengah [UMKM] di Kota Ambon ikut mewarnai Mini Expo dengan menjual produk-produk berupa makanan dan kerajinan.
Puluhan pelaku usaha di Kota Bula, Kecamatan Bula, Kabupaten Seram Bagian Timur [SBT] dibekali tentang implementasi perizinan berbasis resiko.
Pelaksana Tugas Juru Bicara KPK Bidang Pencegahan ipi Maryati Kuding menyatakan, kegiatan ini dilaksanakan sebagai salah satu upaya KPK untuk mendorong pelaku dunia usaha agar tidak terlibat praktik korupsi.
Program Balai Kerja Rakyat (BKR) yang digagas inspiratornya, Fachri Husni Alkatiri (FHA) yang juga Wakil Bupati Seram Bagian Timur (SBT), resmi digelar dengan menyasar sejumlah pelaku UMKM di Kabupaten SBT.