
Kerusakan Jembatan Darurat Wai Madak SBT Sudah Diperbaiki
Kerusakan jembatan darurat Wai Madak, Kecamatan Teluk Waru, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) sudah selesai diperbaiki oleh Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Provinsi Maluku.
Kerusakan jembatan darurat Wai Madak, Kecamatan Teluk Waru, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) sudah selesai diperbaiki oleh Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Provinsi Maluku.
Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Provini Maluku dan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) merespon cepat jembatan amlas Wai Kian di Desa Kian, Kecamatan Kiandarat.
Oprit jembatan di Desa Kian, Kecamatan Kiandarat, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) amblas sejak Sabtu kemarin.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seram Bagian Timur (SBT) bakal mengusulkan jalan ruas Werinama-Banggoi untuk ditangani melalui Program Hibah Jalan Daerah (PHJD) yang dibiayai oleh World Bank.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seram Bagian Timur (SBT) sedang berproses izin pinjam pakai kawasan hutan di jalan ruas Werinama-Banggoi
Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Provinsi Maluku merespon baik kunjungan Bupati SBT, Fachri Husni Alkatiri saat melakukan koordinasi di Kantor BPJN Maluku pada Senin 24 Maret 2025.
Bupati Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Fachri Husni Alkatiri telah mengalokasikan anggaran untuk perencanaan pembangunan jembatan Kwamor, Kecamatan Seram Timur pada tahun ini.
Gedung Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK) yang berlokasi di kawasan Pantai Waihul, Desa Bula Air, Kecamatan Bula, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) mengalami kerusakan sebelum difungsikan.
Pembangunan ruas jalan Banggoi-Werinama di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Provinsi Maluku masih terkendala pada status hutan.
Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Abu Saleh Salampessy mengungkapkan, saat ini dokumen Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten SBT tahun 2023-2043 masih pada tahap penyempurnaan.