Komunitas yang diberinama Angkatan Pemuda Membangun Evav (AMPUN-E) ini dibentuk dengan tujuan tampil sebagai entitas ketiga, civil society yang akan menjadi penyeimbang dengan peranan kontrol terhadap agenda-agenda pembangunan di Malra.
Sesosok mayat berjenis kelamin laki-laki tanpa identitas ditemukan terdampar di pantai Ohoi Weduar, Kecamatan Kei Besar Selatan Kabupaten Maluku Tenggara (Malra) pukul 15.30 WIT, Jumat (31/72020).
Mayat laki-laki yang diketahui merupakan warga Jambu Air, Dobo, Kabupaten Kepulauan Aru itu, ditemukan oleh warga sekitar pukul 07.30 WIT. Identitas korban diketahui bernama Samsul Rumbia (46 tahun).
Dua orang pasien Covid-19 di Provinsi Maluku meninggal dunia, Sabtu (18/7/2020). Kedua pasien Covid-19 ini masing-masing berinisial DS (71 tahun) berjenis kelamin laki-laki dan JR (63 tahun) jenis kelamin perempuan.
Dalam pertemuan bersama Komisi II DPRD Malra, Ketua Ikatan Guru Honorer Malra, Maria Sarkol mengungkap, sebelumnya di tahun 2017, dirinya bersama beberapa guru kontrak pernah mendapat SK, namun tiba-tiba di tahun 2020 ini, diputuskan kontrak tersebut.
Pasca diumumkan sebagai orang yang terpapar Covid-19 oleh Tim Gugus Tugas Percepatan Pengendalian Covid-19 Kabupaten Maluku Tenggara (Malra), salah satu pasien dari 15 orang yang terkonfirmasi positif hingga kini belum ditemukan.
Guna mengantisipasi kerawanan pangan di masa mewabahnya Covid-19, TNI melalui Kodim 1503 Tual bersinergitas dengan Polres Maluku Tenggara, menggelar penanaman dan bakti sosial (Baksos).
Camat Kuba, Candra Namsa sebagai pembina pemerintahan di tingkat kecamatan dinilai tak jujur. Paslanya, tidak menjalankan amanat Peraturan Bupati (Perbup) Maluku Tenggara Nomor 52 Tahun 2019,
egiatan sosialisasi ini dilakukan Tim Gugus Tugas Covid -19 dengan menlibatkan 16 ohoi/desa pada kecamatan Kei Kecil, Sabtu (31/5/2020), yang dihadiri kepala dan Pejabat Ohoi, BSO, MPO dan staf, serta kepala – kepala SD di kecamatan tersebut.
Aparat gabungan Polri -TNI di Kabupaten Maluku Tenggara (Malra) dan Kota Tual berhasil menyita sebanyak 1 ton, 73 liter minuman keras jenis sopi ditangan para pedagang, Jumat (13/03/2020).