Sebanyak 100 unit Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kota Ambon diikutkan dalam Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Pembuatan Aneka Olahan Berbasis Ikan dan Coklat.
Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Dapil Maluku, Mercy Chriesty Barends kembali menggelar pelatihan literasi digital di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT).
Anggota Komisi VII, DPR RI Daerah Pemilihan (Dapil) Maluku Mercy Chriesty Barends mempertanyakan pembatasan kuota volume gas murah yang cukup besar yang diterima oleh beberapa industri.
Sebanyak 1.904 rumah tangga tidak mampu di Provinsi Maluku mendapatkan Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM).
Anggota Komisi VII DPR RI Dapil Maluku Mercy Barends, ST menegaskan keberadaan perusahaan pertambangan skala kecil yang beroperasi di Provinsi Maluku wajib memiliki Pengawas Operasional Pertama (POP) dalam menunjang seluruh aktivitas pertambangan di daerah ini.
Temuan BPK tersebut seperti tertuang dalam Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester atau IHPS II tahun 2021 yang menyebut ada tiga jenis bansos.
Polimik seputar rencana kebijakan membatasi penggunaan cadar dan celana cingkrang di bahas di DPR RI. Ketua Komisi VIII DPR RI Yandri Susanto mengkritik Menteri Agama Fachrul Razi terkait rencana tersebut.