Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Maluku Irjen Pol Drs. Lotharia Latif menekankan soal sinergitas, komunikasi dan kolaborasi dalam menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024.
Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PPP menyatakan masih menunggu menunggu proses gugatan perselisihan hasil pemilu di Mahkamah Konstitusi (MK).
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Maluku akhirnya secara resmi mengesahkan dan menetapkan sebanyak 45 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Maluku terpilih periode 2024 - 2029.
Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Maluku, Aziz Hentihu menjadi calon anggota legislatif (Caleg) dengan perolehan  suara terbanyak di Kabupaten Buru.
Orang Tak Dikenal (OTK) berhasil membakar kantor Komisi Pemiluhan Umum (KPU) Kabupaten Maluku Tenggara (Malra). Upaya ini kemudian digagalkan Personel Kepolisian Resort (Polres) Maluku Tenggara (Malra) dan Satuan Brimob Polda Maluku, sehingga api tidak menyebar luas.
Mencermati dinamika yang terjadi dalam proses rakapitulasi perhitungan suara hasil Pemilu 2024 di tingkat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), seluruh kader Partai Gelora Maluku diminta untuk tetap intens memantau hasil perolehan suara partai.
Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Gelora Maluku meminta Panitian Pemungutan Suara (PPS) untuk dapat mengumumkan salinan sertifikat C- Hasil di tempat umum agar dapat diakses orang publik secara luas.
Terdapat 71 petugas penyelenggara pemilu yang meninggal dunia. Data tersebut dihimpun sejak 14 Februari hingga 18 Februari 2024 pukul 23.59 WIB.
Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Gelora Maluku mengklaim partai besutan Anis Matta itu akan lolos dengan mengirimkan wakilnya ke DPR RI.
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Maluku menemukan adanya potensi pemungutan suara ulang (PSU) di sembilan kabupaten/kota di wilayah setempat.