Selewengkan APBD 2018 Rp625 Juta, Kejari KKT Tetapkan Dua Oknum ASN jadi Tersangka
Status tersangka duo oknum ASN Pemkab Kepulauan ini telah diumumkan oleh Tim Penyidik Kejari KKT di Saumlaki, Ibukota KKT pada Kamis, 17 Februari 2022.
Status tersangka duo oknum ASN Pemkab Kepulauan ini telah diumumkan oleh Tim Penyidik Kejari KKT di Saumlaki, Ibukota KKT pada Kamis, 17 Februari 2022.
Dalam rangka menyiapkan Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) dan menjawab tantangan perkembangan zaman, Pemkab Kepulauan Tanimbar melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Lembaga Administrasi Negara (LAN).
Tuntutan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Tanimbar (KKT) bersama DPRD KKT, terkait jatah pengelolaan Participating Interest (PI) 10 persen Blok Masela, akhirnya terjawab sudah.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Tanimbar (KKT) menyalurkan bantuan pangan berupa beras sebanyak 200 karung kepada warga terdampak banjir rob di Desa Adodo Molo, Kecamatan Molo Maru.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Tanimbar menjalin kerjasama dengan Yayasan Sola Gracia Duan Lolat Berkei Saumlaki untuk mendorong peningkatan mutu pendidikan di Sekolah Tinggi Theologi Injili Mahkota Sion Saumlaki (STTIMASS).
Pernyataan Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) Petrus Fatlolon untuk melakukan perombakan di tubuh birokrasi Pemda setempat dalam waktu dekat ini dinilai sangat ideal
Empat tahun memimpin Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) Bupati Petrus Fatlolon mengakui kepemimpinanya bersama Wakil Bupati Agustinus Utuwally, masih banyak yang belum bisa dituntaskan.
Prioritas pembangunan tersebut dilakukan mulai dari sektor kesehatan termasuk penanganan Covid-19, pendidikan, infrastruktur serta sarana prasaran, ekonomi, hingga upaya meminimalisir kemiskinan dan pengangguran, menjadi skala prioritas Pemda KKT.
Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) bersama Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) Inpex Masela Ltd, menyalurkan bantuan kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) untuk mendukung upaya pencegahan dan penanganan pandemi coronavirus desiase (Covid19).