Kepala Staff Kepresidenan RI, Moeldoko, mendukung revitalisasi Benteng Victoria di Ambon. Moeldoko mengaku telah mendengar dan mengikuti perkembangan mengenai rencana revitalisasi Benteng Victoria.
Lomba Mural yang diselenggarakan di Taman Makmur, Kecamatan Nusaniwe itu merupakan rangkaian dari peringatan perayaan HUT Kota Ambon ke-445 yang jatuh pada 7 September 2020 lalu dan diikuti oleh sebanyak 53 peserta.
Wakil Walikota Ambon, Syarif Hadler menegaskan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) tahap ke V yang diberlakukan Pemkot Ambon akan dititikberatkan pada penegakkan sanksi dan penindakan.
Pemkot Ambon mengabarkan skor zonasi Covid-19 untuk Kota Ambon terus menurun, menyusul jumlah warga terkonfirmasi positif Covid-19. Peningkatan jumlah pasien terkonfirmasi ini, membuat status Kota Ambon sampai saat ini masih tetap berada di zona merah
Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Provinsi Maluku, Kasrul Selang menegaskan kewenangan untuk lebih tegas dengan memperkuat sanksi kepada pelanggar protokol Covid-19 ada di Pemkot Ambon.
Anggota DPRD Kota Ambon, Yusuf Wally mengungkapkan proses refocusing anggaran yang terjadi pada seluruh dinas, di Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon harus efektif dan tepat sasaran.
Ijin usaha yang dikeluarkan oleh DPMPTSP Kota Ambon saat ini paling banyak terhadap usaha sektor jasa. Selain itu, sektor sumberdaya alam, dan disesuaikan dengan karakteristik dan potensi Kota Ambon.
Upaya ini dinilai merupakan langkah bijak DPRD Kota Ambon dalam mendukung penuh pelaksanaan PSBB transisi tahap IV yang kini diterapkan Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon sebagai upaya menekan penularan Covid-19 yang kian meningkat.
Permintaan ini tertuang dalam rekomendasi DPRD Kota Ambon yang diserahkan dalam rapat paripurna DPRD dalam rangka penutupan masa persidangan III tahun sidang I 2019-2020 dan pembukaan masa persidangam I tahun sidang 2020-2021 yang berlangsung pada, Rabu (2/9/2020).
Kepala SD maupun SMP dan se-derajat di lingkup Pemkot Ambon diminta untuk menggunakan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk belanja pulsa internet dalam menopang belajar siswa secara online.