Vaksinasi ini diadakan di atas Kapal Angkatan Laut Panana, sambil mengelingi perairan Teluk Ambon. Kemudian dirangkai buka puasa bersama, yang dihadiri Brigjen TNI Marinir Said Latuconsina di dekat dermaga Irian Lantamal IX Ambon.
Mewakili Dinas Kesehatan Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Kepala Bidang Pengendalian dan Pemberantasan Penyakit (Kabid P2P) Dinkes SBT Samun Rumakabis, dan Kadinkes Kabupaten SBT, Ridwan Muhammad Yusuf Malaka, telah divaksin oleh tenaga medis di Bula, Kamis (04/02/2021).
data tersebut baru mencakup 8 kabupaten/kota yang ada di Maluku. Antaranya Kota Ambon, Seram Bagian Barat (SBB), Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT), Kepulauan Aru, Maluku Tengah (Malteng), Kota Tual, Maluku Tenggara (Malra) dan Maluku Barat Daya (MBD). Untuk Kota Ambon, sebut Rerung, vaksinasi telah berlangsung sejak 15 Januari 2021 sampai dengan 1 Februari 2021.
Pangdam XVI Pattimura Mayjen TNI Agus Rohman bersama 20 pejabat dan tokoh di Maluku kembali menjalani vaksinasi tahap kedua. Vaksinasi ini berlangsung di RSUP dr. J.Leimena Ambon, Jumat (29/1/21). Sebelumnya para pejabat ini telah menjalani vaksinasi Covid-19 tahap pertama pada 15 Januari lalu.
Sebanyak 2.400 vial vaksin Covid yang dikirim Dinas Kesehatan Propinsi Maluku, telah tiba di Namlea dibawah pengawalan ketat aparat kepolisian bersenjata pada Selasa pagi (26/01/2021) .
Sebanyak 14.920 vial vaksin Covid-19 Sinovac yang diperuntukkan untuk vaksinasi tenaga kesehatan di Provinsi Maluku tiba di Bandara Internasional Pattimura Ambon, Sabtu pagi (23/1/2021).
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maluku Tengah memastikan telah siap menjalankan program vaksinasi Covid-19 secara serentak di tahap pertama. Dinas Kesehatan setempat menyampaikan terdapat sebanyak 2.098 tenaga kesehatan (nakes) yang siap menjadi penerima vaksin.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buru menyatakan kesiapannya akan melaksanakan program vaksinasi Covid-19 yang telah dijawadwalkan dengan mengawali aplikasinya kepada sebanyak 1.163 orang tenaga kesehatan.
Agar vaksin ini benar-benar ampuh menghentikan pandemi, harus ada sekitar 50 hingga 80% populasi yang harus mendapatkan vaksin agar tercapai kekebalan kelompok atau herd immunity. Namun, ada beberapa kelompok orang yang tidak boleh mendapatkan vaksin.
Komandan Korem 151 Binaiya, Brigadir Jenderal TNI Arnold Ritiauw memastikan jajaran Korem 151 Binaiya siap mendukung program vaksinasi Covid-19 di Maluku.