Pada masa kepemimpinan Abdul Mukti Keliobas sebagai bupati Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) selama dua periode, disintegrasi sosial di daerah itu potensial menurun dibandingkan dua periode sebelumnya yang dipimpin Abdullah Vanath.
Anggota Komisi B DPRD Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) Husin Rumadan menilai, selama ini Sumber Daya Alam (SDA) di daerah itu belum dikelola secara baik oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) setempat.
Anggota DPRD Seram Bagian Timur (SBT) M. Umar Gasam nampaknya geram dengan kondisi birokrasi di Pemkab SBT yang selama ini dinilai tidak sesuai.
Anggota DPRD Kabupaten Seram Bagian Timur [SBT] Ismail Rumbalifar memastikan kuota Bahan Bakar Minyak [BBM] khususnya jenis Pertalite di Kabupaten SBT mengalami penambahan pada tahun 2023 ini.
DPRD Kabupaten Seram Bagian Timur [SBT] berharap agar Pemerintah Kabupaten [Pemkab] SBT dapat mengoptimalkan, menggenjot serta meninkatkan pendapatan daerah melalui sektor Minyak dan Gas [Migas] yang dimiliki kabupaten bertajuk 'Ita Wotu Nusa' itu.
DPRD Kabupaten Seram Bagian Timur [SBT] meminta agar Rancangan Peraturan Daerah [Ranperda] tentang pembentukan Badan Usaha Milik Daerah [BUMD] untuk pengelolaan Participating Interest [PI] 10% blok Minyak dan Gas [Migas] harus diakomodir.
DPRD Kabupaten Seram Bagian Timur [SBT] mendesak Pemerintah Kabupaten [Pemkab] setempat untuk memprioritaskan belanja mobil Pemadam Kebakaran [Damkar] pada Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Perubahan [APBDP] 2022 ini.
Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera atu PKS ini mengacu pada Peraturan Menteri Dalam Negeri [Permendagri] nomor 22 tahun 2022, tentang tata cara kerjasama daerah dengan daerah lain, dan kerjasama daerah dengan pihak ketiga. Pada pasal 34 menyatakan, proses kerjasama daerah dengan pihak ketiga harus melalui persetujuan DPRD.
Ketua Komisi B DPRD Kabupaten Seram Bagian Timur [SBT] Ismail Rumbalifar menyambangi korban banjir di Negeri Administratif Waisamet, Kecamatan Bula Barat, Selasa (25/01/2022).
Dinas Pekerjaan Umum [PU] Kabupaten Seram Bagian Timur [SBT] memastikan dalam pekan ini akan melakukan normalisasi pada sejumlah sungai di Kota Bula, Ibukota Kabupaten SBT. Upaya ini dilakukan untuk mengatasi masalah banjir yang kerap terjadi di Kota Bula.