Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron saat membuka peluncuran aplikasi JAGA Kampus Rabu (23/02/2022) membeberkan, JAGA merupakan mekanisme yang dibangun KPK untuk meningkatkan partisipasi publik dalam mengawasi maupun melaporkan tindak pidana korupsi alias tipikor.
Dalam rangka memperkuat SDM di Indonesia, pemerintah mengeluarkan berbagai terobosan kebijakan, salah satunya peningkatan kualitas pendidikan di Indonesia melalui dana Bantuan Operasional Sekolah atau BOS.
Agenda ini digagas untuk membentuk para pelatih yang memiliki pemahaman tentang strategi penyiapan dan pengembangan sumber daya manusia (SDM) di lingkungan Kemendagri dan Pemerintah Daerah atau Pemda.
Workshop ini sangat penting dilakasanakan untuk mendudukan kembali visi dan misi IAIN Ambon agar dapat relevan dengan kondisi bangsa dan negara, agama, serta ke-Maluku-an. Selanjutnya dapat digunakan sekaligus diusulkan sebagai transformasi menjadi UIN.
Dengan perencanaan yang baik akan menentukan program yang baik pula, termasuk akan mendukung rencana penganggaran di tahun berikutnya.
Rector Unpatti juga mengingatkan kepada dekan yang baru dimana pengembangan FISIP kedepan tidak hanya difocuskan pada pembangunan fisik semata, namun juga sumber daya manusia.
Peralihan status IAIN menuju UIN sangat penting. Gubernur menganggap transformasi IAIN ke UIN Ambon dapat membuka akses lebih luas.
Dari nama Imam Rijali yang telah ditetapkan sebelumnya, dinilai masih samar-samar. Zainal menyebut melalui seminar internasional ini muncul empat nama tokoh Islam yakni Nuku Zainal Abidin, Imam Rijali, AM Sangadji dan Kapitan Yongker.
Sebagai bentuk dukungan terhadap keberadaan Prodi Intelijen Medik, maka Kemendagri akan mensosialisasikannya mulai pada lingkungan internal maupun ke pemerintah daerah.
Wawali Ambon Syarief Hadler meminta kepada 69 Kepsek definitive agar menjalankan tugas dengan penuh bertanggungjawab utamanya tidak boleh melenceng dari peraturan dana perundang-undangan yang berlaku.