Pasangan Bakal Calon (Balon) Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Agil Rumakat-Enver Abdullah R. Wattimena resmi mendaftar di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) SBT, Kamis (29/8/2024) sore.
Pasangan Bakal Calon (Balon) Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Agil Rumakat-Enver Abdullah R. Wattimena telah memenuhi syarat dukungan Partai Politik (Parpol) untuk bertarung di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Upaya Bakal Calon (Balon) Bupati Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Idris Rumalutur untuk merebut formulir B1-KWK Partai Golongan Karya (Golkar) dari Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar SBT, Agil Rumakat gagal total.
Dewan Pimpinan Daerah (DPD) II Partai Golongan Karya (Golkar) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) siap 'All Out' memenangkan Agil Rumakat-Enver Abdullah R. Wattimena menjadi Bupati dan Wakil Bupati (Wabup) SBT.
Partai Golongan Karya (Golkar) resmi merekomendasikan Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati (Agil Rumakat-Enver Abdullah R. Wattimena) untuk bertarung di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT).
Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) resmi merekomendasikan Rohani Vanath-Madja Rumatiga sebagai Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati untuk maju di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) pada 27 November 2024.
Dua Bakal Calon (Balon) Wakil Bupati (Wabup) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Kisman Kilian dan Abdullah Enver Rumarey Wattimena 'absen' alias tidak hadir mengikuti Fit and Proper Test di Partai Persatuan Pembangunan (PPP).
Bakal Calon (Balon) Bupati Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Agil Rumakat, Teddy Sibualamo dan Idris Rumalutur mengikuti Fit and Proper Test atau uji kelayakan dan kepatutan di Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Maluku.
Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) resmi menutup pendaftaran Bakal Calon (Balon) Bupati dan Wakil Bupati (Wabup) pada pukul 08.00 WIT malam ini.
Bakal Calon (Balon) Bupati Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Agil Rumakat resmi melakukan pengembalian formulir pendaftaran atau berkas ke sekretariat DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) setempat pada Sabtu kemarin.